250 gr udang, siap pakai (buang kulitnya)
4 cabe merah, iris serong
4 cabe hijau, iris serong
1 bh tomat hijau, ptg 4
Daun salam
Lengkuas, geprek
Jahe, geprek
Serai, geprek
2 sdm tauco (kalau ada tauco medan)
Kaldu daging (air)
Bumbu halus:
6 bawang merah
3 bawang putih
1 sdt cabe merah halus
Garam
Gula pasir
Cara membuat:
Tumis bumbu halus hingga harum, masukkan salam, lengkuas, jahe, serai.
Masukkan berturut2 irisan cabe, tomat dan udang.
Tuang kaldu kedlmnya, beri tauco, garam dan gula.
Masak sampai mendidih. Angkat.
0 komentar:
Posting Komentar